TEST BAKAT STARA

MELUKIS

Alisha

"Kau terlalu sibuk mencari satu bintang, hingga menghiraukan beribu bintang yang ada untukmu."--- Alisha.

Rani

“Teruslah fokus pada satu titik terang, hingga kau menyadari bahwa cahaya yang menuntunmu adalah pelindungmu di tengah kegelapan.”--- Rani.

Leri

“Aku percaya, bulan tidak pernah sendiri di langit sana. Begitu juga aku, meski mereka tidak terasa nyata, tetapi kehangatannya mampu mengobati lara.”--- Leri.

Seli

“Ada 53 bintang di gambar ini. Tidak percaya? Boleh di hitung sendiri. Kenapa aku gambar 53 bintang? Jawabannya adalah karena kita sama seperti bintang. Walau jarak yang sebenarnya itu jauh, tapi dalam satu sudut pandang akan terlihat sangat dekat. Benar kan? Kita tinggal di beda daerah, beda kota, bahkan beda pulau. Tapi dalam satu sudut pandang kita di pertemukan dan terlihat dekat bukan.”--- Seli.

Zakiya

“Bintang itu indah, namun tak tergapi. Sama halnya dengan kamu. Jauh dan tak tergapai.”--- Zakiya.

Musyida

“Hadirmu mungkin akan jauh, tapi kenangan-mu akan selalu dekat dengan-ku.”--- Musyida.

Sekar

“Setiap ada bintang jatuh, namamu selalu tersebut dalam harapku.”--- Sekar.

Khalisa

Nemu rasi bintangnya gak? Kalau berhasil nemu, berarti. “Sejauh apapun seorang yang berharga bagimu pamit untuk berpisah, raga dan kenangannya akan tetap berada ditempat yang sama.”--- Khalisa.

Reva

“If we strive do our best then miracles will happen. So be the shining star with me.”--- Reva.

Test Bakat Stara ⟩